Thursday, December 31, 2009

Selle Royal Respiro Saddle



Kalau anda suka bersepeda dalam waktu yang lama dan jarak yang jauh (touring) tidak ada salahnya melirik sadel berikut ini, sadel ini memang didesain khusus untuk kenyamanan dan 'keamanan' pengendaranya, disamping bobotnya yang ringan, bahan yang tidak mudah menyerap panas, dan bentuk yang manis , sadel ini sudah menerapkan teknologi ac, dimana terdapat corong ventilasi dibagian depan yang bermuara ke  lubang bagian tengah atas sehingga daerah 'penting' anda akan terasa sejuk setiap saat, lubang ditengah sadel disamping sebagai tempat berhembusnya angin juga didesain secara ergonomis untuk menghindari tekanan yang berlebihan dibagian 'penting' anda...sehingga rasa 'kebal' dibagian 'penting' yang biasanya timbul saat bersepeda dalam waktu lama tidak terjadi lagi...

berikut saya kutip informasi dari pabrikannya : 



The world's coolest saddles with Microtex covers and built in ventilation! Incorporating a wider ventilation channel, the men's models are ergonomically designed to avoid compression of the pudendal arteries and nerves as well as the prostate. This results in an optimal flow of blood to the genitals and eliminates numbness. Gel cushioning forms to the rider's shape offering comfortable support and absorbing road shocks Superior quality Gel does not break down or deform with age ICS ready: A moulded clip-in system accept SR bags and lights without additional brackets.

source : www.selleroyal.com

No comments:

Post a Comment